Powered By Blogger

Rabu, 05 September 2012

UDINUS

Udinus adalah Universitas Swasta yang ada di Semarang dan salah satu Universitas yang berbasis IT.Selain  Fasilkom Udinus juga mempunyai fakultas lain yaitu Fakultas Kesehatan,Fakultas Teknik,Fakultas Ilmu Budaya dan Fakultas Ekonomi Bisnis

Udinus awalnya adalah gabungan dari beberapa 4 perguruan tinggi yaitu

Fakultas Ilmu Komputer (d.h. STMIK Dian Nuswantoro)
Fakultas Ekonomi (d.h. STIE Dian Nuswantoro)
Fakultas Bahasa dan Sastra (d.h. STBA Dian Nuswantoro)
Fakultas Kesehatan Masyarakat (d.h. STKES Lintang Nuswantoro)
Fakultas Teknik

Dengan bergabungnya 4 perguruan tinggi tersebut UDINUS berkembang sangat pesat dan sekarang dalam proses menuju ketingkat Internasional,hal itu terbukti adanya kerjasama dalam negeri dan luar negeri yang melibatkan Universitas terkenal dan bertaraf Internasional macam UI, UNDIP,UNS,ITB,ITS di Indonesia maupun yang diluar negeri seperti Universiti Teknologi Malaysia Malaka,Multimedia University Malaysia,Universiti Kebangsaan Malaysia,University Malaysia,Chung Yuan Cristian University,Raja Manggala University

Tidak ada komentar:

Posting Komentar